Independen -- Kali ini kita akan belajar 2 hal, yaitu jenis menurut format dan sumber data. Data di internet memiliki pelbagai macam format. Format data yang mudah diolah seperti .csv , excel, dll. Namun ada juga format yang perlu diubah formatnya sebelum diolah.
Kemudian sumber-sumber data dapat diperoleh dari berbagai sumber. Saat ini semua lembaga, baik pemerintah, LSM, perusahaan ditantang untuk melakukan keterbukaan data (open data). Pada video kedua mengulas mengenai sumber-sumber data mana saja yang bisa diakses oleh jurnalis untuk diolah.
Bagi kamu yang ingin belajar mengenai jurnalisme data secara terstruktur silakan masuk dan mendaftar ke situs kami di Jurnalismedata.id. Gratis!
Simak kedua video ini:
A. Jenis-jenis data
B. Sumber-sumber data